Mengapa Penting untuk Mempelajari Biologi Sel
Biologi sel adalah studi tentang struktur dan fungsi sel, dan ini berputar di sekitar konsep bahwa sel adalah unit dasar kehidupan. Fokus pada sel memungkinkan...
Perkembangan Pengetahun Tentang Sel
Robert Hooke adalah ilmuwan lulusan Oxford yang menghabiskan karirnya di Royal Society and Gresham College. Penelitian dan eksperimennya berkisar dari astronomi, biologi, hingga fisika.
Bintil Akar: Regulasi Simbiosis Antara Akar dan Rhizobium
Simbiosis antara rhizobium dan tanaman polongan atau yang dikenal dengan kelompok tanaman leguminase menyebabkan terbentuknya bintil akar yang mengikat nitrogen.
Bacillus cereus
Pengantar Bacillus berarti batang kecil, sedangkan kata cereus berasal dari bahasa Latin yang artinya seperti lilin. Bacillus cereus merupakan bakteri gram positif fakultatif anaerobik penghasil...
Packaging DNA: DNA, Histon, Nukleosom, dan Kromatin
Genom haploid manusia mengandung sekitar 3 milliar pasang basa yang dikemas dalam 23 kromosom. Sebagian besar sel di dalam tubuh bersifat diploid kecuali sel telur pada wanita atau sel sperma pada pria, sehingga secara total terdapat kurang lebih 6 milliar pasang basa DNA pada setiap sel.
Organisasi Protoplasma
Sel-sel dari semua mahluk hidup hampir sama dengan dengan sel-sel yang membentuk tubuh anda, dan pada dasarnya mirip dengan sel-sel yang membentuk tubuh tumbuhan.
Perbedaan Antara Sel Hewan dengan Sel Tumbuhan (20 Perbedaan)
el adalah unit dasar kehidupan. Semua kegiatan mahluk hidup hidup dipengaruhi oleh aktivitas sel organisme tersebut. Organisme diklasifikasikan berdasarkan jumlah sel yang ada di dalamnya.
Perbedaan Antara Sel Prokariotik dan Sel Eukariotik (36 Perbedaan)
Perbedaan sel prokariotik dengan sel eukariotik dari berbagai sudut pandang karakter