Ikatan Kimia
Ikatan kimia merupakan ilmu kimia yang paling fundamenal untuk menjelaskan tentang suatu molekul maupun suatu reaksi. Tanpa memahami ikatan kimia, para ilmuwan tidak akan dapat menjelaskan mengapa atom saling tarik-menarik antara satu dengan lainnya atau bagaimana suatu produk terbentuk setelah terjadinya reaksi kimia.
Teknik Visualisasi pada Sel
Cahaya dan ukuran dari sel merupakan kunci untuk melihat komponen ini dan mengamatinya dengan jelas. Dengan cahaya yang tepat, kita dapat membedakan objek tertentu di dalam sampel yang diamati.